KEPASTIAN HASIL


bisik kecil
mendekat ditelinga
untuk siapa
urung ditanya
mengerti arti suara
dalam makna tujuan
tau siapa
punya suara
menghangat lembut
menggetar gendang

butuh apa
berbunyi satu
begini boleh
untung diraih
begitu bisa
mengikat niat
bisa membawa
mengarah depan
bisa memakai
dapat tambahan

banyak langkah
bermacam ukuran
sana sini ada jualan
pilih warna seperti nama
selera gadis laris memanis.

Belum Cukup Umur

  Mengeja malam yang bagai terpisah Aku hanya bisa dan mampu tertunduk Malam terasa terlalu panjang untuk dikisah Seperti telah mempertemuka...