Hinggap



Menengok ia
Senyum sejenak
Datang dan perginya
Seperti bersenandung
Sebuah lagu untukmu
Akankah engkau mendengar?

Belum Cukup Umur

  Mengeja malam yang bagai terpisah Aku hanya bisa dan mampu tertunduk Malam terasa terlalu panjang untuk dikisah Seperti telah mempertemuka...